Sabtu, 02 Desember 2023, Revoedu kembali menggelar pelatihan penulisan jurnal ilmiah. Pelatihan tersebut yaitu Scopus Journal Class: Pelatihan & Kolaborasi Penulisan Jurnal Terindeks Scopus pertemuan ketiga. Kegiatan ini dilaksanakan secara daring melalui Zoom Meeting…
Category: Speakers
Pada bulan Juni yang lalu, tim pengabdian masyarakat yang terdiri dari para anggota Tim UM (Pengabdian Masyarakat Universitas Negeri Malang), SIKL (Sekolah Indonesia Kuala Lumpur), dan RevoEdu, menyelenggarakan kegiatan online Zoom yang luar biasa….
Revolution of Education (Revoedu) mengadakan Workshop Perangkat Pembelajaran Kurikulum Merdeka pada hari Jumat, 4 Maret 2023 di KB-TK Aisyiyah Bustanul Athfal (ABA) 10, Malang. Kegiatan ini dihadiri oleh guru dan tenaga pendidikan KB-TK ABA…
Workshop Series Indonesia Berkarya kembali melaksanakan sesi workshop yang keempat pada 19 Februari 2023. Sambutan sekaligus penutup rangkaian acara Workshop Series disampaikan oleh Direktur Revoedu, Evania Yafie. Dalam sambutannya Evania menyampaikan banyak terima kasih…
Revolution of Education (Revoedu) melakukan diskusi MoU kerjasama berkolaborasi dengan beberapa kampus dan asosiasi mitra. Diskusi ini merupakan kelanjutan dari peresmiannya pada 9 Desember 2022 yang lalu di Gedung Graha Pancasila Balai Kota Among…
Revoedu bekerja sama dengan Sanggar Indonesia dan Pemerintah Kota Batu menggelar kegiatan seminar internasional. Kegiatan ini merupakan salah satu dari rangkaian acara International Webinar Series Education Revolution (IWSER) di penghujung 2022. Kegiatan seminar ini…
Departemen Pendidikan PPI Malaysia kembali menghadirkan program Mapresi dan Charity di penghujung 2022. Mapresi (Malam Apresiasi Mahasiswa) merupakan kegiatan penganugerahan yang bertujuan untuk memberikan apresiasi dalam bentuk penghargaan kepada para pelajar dan organisasi Indonesia…
Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) mencatat ada 119 kasus perundungan terhadap anak pada tahun 2020. Di tahun 2022 jumlah kasus meningkat menjadi 226 kasus perundungan baik melalui kekerasan fisik, psikiologis hingga kekerasan secara seksual….
SPSS, yang merupakan singkatan dari Statistical Product and Service Solution, merupakan sebuah software pengolah data statistik. Perangkat lunak ini biasa digunakan untuk mengolah dan menganalisis data yang memerlukan analisis statistik dalam penelitian umum, penelitian…
Pada tanggal 15 Februari 2019, bertempat di Hall GKB FIP Universitas Negeri Malang telah diselenggarakan Pelantikan Organisasi Kemahasiswaan (ORMAWA) dan Unit Aktivitas (UA). Tidak kurang dari 500 mahasiswa yang bergabung dalam acara tersebut. Mereka…